Direktur PCR Umumkan Pegawai dengan Tugas Tambahan untuk Periode 2023-2025
Pekanbaru (1/2) - Direktur Politeknik Caltex Riau (PCR) Dr. Dadang Syarif Sihabudin Sahid, S.Si., M.Sc. secara resmi mengumumkan nama-nama Pegawai dengan Tugas Tambahan untuk periode 1 Februari 2023 hingga 31 Januari 2024. Pengumuman penetapan Pegawai dengan Tugas Tambahan ini dilakukan pada hari Selasa, 31 Januari 2022.
Pengumuman penetapan ini disampaikan melalui Surat Keputusan (SK) Direktur Politeknik Caltex Riau No. 010/KEP-DIR/PCR/2023 tentang Penetapan Pegawai dengan Tugas Tambahan di Lingkungan Politeknik Caltex Riau.
Dalam kesempatan ini Dadang mengucapkan selamat kepada Bapak/Ibu Pegawai yang mendapatkan tugas tambahan sebagai pejabat di PCR.
“Selamat kepada Bapak/Ibu mendapatkan tugas tambahan sebagai pejabat di PCR untuk dua tahun kedepan. semoga amanah yang diberikan kepada Bapak/Ibu dapat diljalankan sebaik-baiknya agar dapat mengembangkan Politeknik Caltex Riau ke arah yang lebih baik dan memberikan pelayanan sebaik-baiknya,” ungkapnya
Ia juga turut mengucapkan terima kasih kepada Pegawai dengan Tugas Tambahan sebelumnya atas dedikasi dan pengabdiannya selama ini. Beliau juga meminta dukungan dan kerja sama dari semua pihak sehingga target yang di amanahkan PCR dapat dicapai dengan baik untuk kemajuan PCR.
Berikut merupakan daftar nama pegawai dengan tugas tambahan sebagai pejabat di lingkungan Politeknik Caltex Riau untuk periode 1 Februari 2023 – 31 Januari 2025
Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan tetap dijabat oleh Maksum Ro'is Adin Saf, S.Kom., M.Eng., Wakil Direktur Bidang Keuangan, Kepegawaian dan Umum sebelumnya dijabat oleh Yefni, S.E., M.Acc., diganti oleh Dr. Yohana Dewi Lulu Widyasari, S.Si., M.T.
Wakil Direktur Bidang Pemasaran, Kerja Sama, dan Alumni tetap dijabat oleh Zainal Arifin, Renaldo, S.S., M.Hum., Kepala Badan Perencanaan, Pengembangan dan Penjaminan Mutu dan Kepala Bagian Penjaminan Mutu Eksternal tetap dijabat oleh lstianah Muslim, S.T., M.T.
Rincian Pegawai dengan tugas tambahan setingkat Ketua Jurusan, Kepala Bagian dan Kepala Laboratorium dapat dilihat pada tabel berikut:
Jabatan | Pejabat Baru | Pejabat Lama |
Wakil Direktur Bidang Akademik dan Kemahasiswaan | Maksum Ro'is Adin Saf, S.Kom., M.Eng. | Maksum Ro'is Adin Saf, S.Kom., M.Eng. |
Wakil Direktur Bidang Keuangan, Kepegawaian dan Umum | Dr. Yohana Dewi Lulu Widyasari, S.Si., M.T. | Yefni, S.E., M.Acc. |
Wakil Direktur Bidang Pemasaran, Kerja Sama, dan Alumni | Zainal Arifin, Renaldo, S.S., M.Hum. | Zainal Arifin, Renaldo, S.S., M.Hum. |
Kepala Badan Perencanaan, Pengembangan dan Penjaminan Mutu Kepala Bagian Penjaminan Mutu Eksternal |
lstianah Muslim, S.T., M.T. | lstianah Muslim, S.T., M.T. |
Kepala Bagian Penjaminan Mutu Internal | Nina Fadilah Najwa, S.Kom., M.Kom. | Silvana Rasio Henim, S.S.T., M.T. |
Kepala Bagian Perencanaan dan Pengembangan | Sugeng Purwantoro E.S.G.S., S.T., M.T. | Ardianto Wibowo, S.Kom., M.T. |
Kepala Bagian Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat | Anggy Trisnadoli, S.S.T.,M.T. | Retno Tri Wahyuni, S.T., M.T. |
Ketua Jurusan Teknologi lnformasi |
Dr. Eng. Yoanda Alim Syahbana, S.T., M.Sc. | Dr. Yohana Dewi Lulu W., S.Si., M.T. |
Ketua Jurusan Teknologi lndustri | Made Rahmawaty, S.T., M.Eng. | Edilla, S.T., M.T. |
Ketua Program Studi S2 Teknik Komputer |
Dr. Emansa Hasri Putra, S.T., M.Eng. | Dr. Yohana Dewi Lulu W., S.Si., M.T. |
Ketua Program Studi D4 Teknologi Rekayasa Komputer | Dr. Eng. Yoanda Alim Syahbana, S.T., M.Sc. | Dr. Eng. Yoanda Alim Syahbana, S.T., M.Sc. |
Ketua Program Studi D4 Teknik lnformatika | Silvana Rasio Henim, S.S.T., M.T. | Kartina Diah Kesuma Wardhani, S.T., M.T. |
Program Studi D4 Sistem lnformasi | lndah Lestari, S.S.T., M.T. | lndah Lestari, S.S.T., M.T. |
Ketua Program Studi D4 Teknik Elektronika Telekomunikasi. |
Rizadi Sasmita Darwis, S.T., M.T. | Noptin Harpawi, S.T., M.T. |
Ketua Program Studi D4 Teknik Listrik | Muzni Sahar, S.S.T.. M.Eng. | Muzni Sahar, S.S.T.. M.Eng. |
Ketua Program Studi D4 Akuntansi Perpajakan |
Meliza Putriyanti Zifi, S.E., M.Acc. | Tobi Arfan, S.E., M.Ak. |
Ketua Program Studi D4 Teknologi Rekayasa Sistem Elektronika | Muhammad Diono, S.S.T.,M.T. | Putri Madona, S.S.T., M.T. |
Ketua Program Studi D4 Teknik Mesin | Roni Novison, S.T., M.T. | Edilla, S.T., M.T. |
Ketua Program Studi Teknik D4 Teknologi Rekayasa Mekatronika | Made Rahmawaty, S.T., M.Eng. | Made Rahmawaty, S.T., M.Eng. |
Ketua Program Studi D4 Teknologi Rekayasa Jaringan Telekomunikasi | Wiwin Styorini, S.T., M.T. | Yuli Triyani, S.S.T., M.Eng. |
Kepala Bagian Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan | Gita Nataria, A.Md. | Nowo Budiono, S.Si. |
Kepala Bagian Sistem dan Teknologi lnformasi | Nowo Budiono, S.Si. | Hamid Azwar, S.T., M.T. |
Kepala Bagian Perpustakaan dan Kepala Laboratorium Bahasa | Shumaya Resty Ramadhani, S.S.T., M.Sc. | Dini Hidayatul Qudsi, S.S.T., M.I.T. |
Kepala Bagian Pemasaran dan Penerimaan Mahasiswa Baru | Edi Tri Prayitno, S.I.Kom. | Edi Tri Prayitno, S.I.Kom. |
Kepala Bagian Keuangan | Melinda Eka Safitri, A.Md | Meliza Putriyanti Zifi, S.E., M.Acc. |
Kepala Bagian Sarana dan Umum | lrwan Chandra, A.Md. | lrwan Chandra, A.Md. |
Kepala Bagian Kemahasiswaan | Satria Perdana Arifin, S.T., M.T.l. | Satria Perdana Arifin, S.T., M.T.l. |
Kepala Bagian Kepegawaian | Ruli Kusmawati, A.Md. | Ruli Kusmawati, A.Md. |
Kepala Laboratorium Komputer I (Database dan Programming) | Nessa Chairani Bemin, S.S.T | Shumaya Resty Ramadhani, S.S.T., M.Sc. |
Kepala Laboratorium Komputer II (Jaringan dan Sistem Operasi) | Harumin, S.S.T | Wenda Novayani, S.S.T., M.Eng. |
Kepala Laboratorium Elektro I (Elektronika) | Amirul Huda, A.Md. | Wahyuni Khabzli, S.T., M.T. |
Kepala Laboratorium Elektro II (Telekomunikasi) | Andi Irwanto Manik ,S.S.T. | Rizadi Sasmita Darwis, S.T., M.T. |
Kepala Laboratorium Elektro III (Mekatronika) | Ilham Jorison, A.Md | Syahrizal, S.T., M.T. |
Kepala Laboratorium Mesin Produksi | Dwi Surya Dharma, S.T | Roni Novison, S.T., M.T. |
Kepala Laboratorium Akuntansi | Oscar Yenas, S.E. | Tobi Arfan, S.E., M.Ak. |
- oleh administrator
- Berita