Pemenang Lomba Blog PCR 2018
What's up Bloggers !! Sebelumnya Bagian Sistem Informasi PCR udang nyelenggarain Lomba Blog Internal nih dengan tema "Peran Pendidikan Vokasi Dalam Menyambut Revolusi Industri" dimulai dari tanggal 29 September 2018 dan berakhir pada tanggal 29 Oktober 2018. Lomba blog ini udah diadakan selama 3 tahun berturut turut dan diikuti oleh banyak Bloggers yang unik, asik, dan inspiratif. Kami ucapkan terimakasih kepada Bloggers atas partisipasi dan antusiasme kalian, teruslah berkarya and Keep On Inspiring Humanity Through Your Words guys. Langsung aja ini dia Pemenang Lomba Blog PCR 2018:
- Juara I (Uang Tunai Rp. 1.000.000)
Ramadhan
Vokasi Pasti! Revolusi Industri 4.0 Ready!
- Juara II (Uang Tunai Rp. 750.000)
Rifki Dwi Firmansyah N
This is Time For Revolution
- Juara III (Uang Tunai Rp. 500.000)
Fauzia Rizki Febriani
Pendidikan Vokasi, Agentnya Revolusi Industri
Taniah pada para pemenang Lomba Blog PCR 2018 ! Yay..
Para pemenang akan segera dihubungi oleh panitia terkait hadiah lomba melalui Email yang sudah didaftarkan peserta, terus pantau email kalian ya !
See you on the next Blog Competition
- oleh administrator
- Berita
Artikel Sebelumnya
PCR Tuan Rumah Pelaksanaan ToT Java Foundation
Selasa, 30 Oct 2018
SiPePLi Wakili PCR Dalam Kegiatan Pameran Inovasi Berbasis Teknologi: Inovator Inovasi Indonesia Expo (I3E) 2018 di Yogyakarta
Sabtu, 27 Oct 2018
PCR Menjadi Tuan Rumah Kegiatan Diseminasi Kebijakan Akreditasi Oleh Majelis Akreditasi BAN-PT
Rabu, 17 Oct 2018
PCR Latih Tim Robot MAN 1 Kuansing
Senin, 08 Oct 2018