Prestasi Politeknik Caltex Riau Halaman 2

Berikut merupakan daftar prestasi Politeknik Caltex Riau. Prestasi Politeknik Caltex Riau lainnya dapat dilihat di : Instagram PCR dan KBP PCR
Mendapat Hibah Internasional, Dua Dosen PCR Ikuti DIES NMT Training of Trainer Workshop di Jerman.

Mendapat Hibah Internasional, Dua Dosen PCR Ikuti DIES NMT Training of Trainer Workshop di Jerman.

Pekanbaru (31/7) – Dua dosen Politeknik Caltex Riau (PCR) mendapat kesempatan mengikuti program Training of Trainers (ToT) yang diselenggarakan oleh Dies NMT di Postdam dan Berlin pada tanggal 22 – 29 Juli 2023.

Read more

Satu-satunya wakil dari Riau, Mahasiswa PCR Raih 2 Penghargaan pada Pilmapres 2023

Satu-satunya wakil dari Riau, Mahasiswa PCR Raih 2 Penghargaan pada Pilmapres 2023

Pekanbaru (28/7) – Politeknik Caltex Riau kembali meraih prestasi nasional. Prestasi kali ini diraih pada ajang Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) Nasional tahun 2023 oleh Farhan Naufaldy, mahasiswa dari program studi sarjana terapan Teknik Informatika. 

Read more

Dua Dosen PCR Terpilih Menjadi Asesor Ekternal SPBE KemenpanRB

Dua Dosen PCR Terpilih Menjadi Asesor Ekternal SPBE KemenpanRB

Pekanbaru (21/6) - Dua dosen Politeknik Caltex Riau (PCR) terpilih menjadi asesor ekternal Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpanrb). Kedua dosen tersebut adalah Sugeng Purwantoro E.S.G.S., S.T., M.T. dan Heni Rachmawati, S.T., M.T.

Read more

PCR Raih Juara 3 Lomba PIKMI di BSI

PCR Raih Juara 3 Lomba PIKMI di BSI

Pekanbaru (12/6) – Politeknik Caltex Riau (PCR) kembali meraih prestasi tingkat nasional. Kali ini, PCR berhasil meraih juara 3 pada Pegelaran Inovasi & Kreativitas Mahasiswa Indonesia (PIKMI) tahun 2023. Kompetisi ini digelar oleh Universitas Bina Sarana Informatika (BSI).

Read more

PCR Borong 3 Penghargaan pada Anugerah LLDIKTI Wilayah X 2023

PCR Borong 3 Penghargaan pada Anugerah LLDIKTI Wilayah X 2023

Pekanbaru (25/5) – Politeknik Caltex Riau (PCR) mendapatkan tiga penghargaan sekaligus dalam Anugerah Lembaga Layanan Pendidikan TInggi (LLDIKTI) Wilayah X Tahun 2023 yang bertempat ZHM Premiere Hotel, Padang, Sumatera Barat pada Rabu (24/5/2023) malam.

Read more

Penerimaan Mahasiswa Baru

Brosur PMB PCR
 

Gabung PCR

 

Lokasi Kampus

 

Konsultasi Online

 

Layanan PMB

 

Kirim Pesan