Indeks Berita Halaman 148

Usai Jadi Tuan Rumah, PCR Antarkan 3 Finalis Olimpiade Mikrotik ke Nasional
- Berita
- oleh Dept Pusat Komputer & Sistem informasi - PCR
Setelah usai menjadi tuan rumah, Politeknik Caltex Riau yang juga menjadi salah satu juri pertandingan mengantarkan 3 SMK untuk melangkah ke final

PCR Jadi Tuan Rumah Olimpiade Mikrotik Nasional dari APJIII 2016
- Berita
- oleh administrator
Politeknik Caltex Riau (PCR) akan menjadi tuan rumah acara Olimpiade Jaringan Mikrotik – APJII 2016. Olimpiade ini adalah prakarsa dari Citraweb Nusa Infomedia (Citraweb), dan diselenggarakan bersama antara Citraweb Nusa Infomedia dan Asosiasi Penyelenggara Jasa Jaringan Indonesia (APJII). Mengajak PCR sebagai tuan rumah, acara akan

PCR Raih Dana Bantuan PBBT / COOP Dikti 2016
- Berita
- oleh Dept Pusat Komputer & Sistem informasi - PCR
Politeknik Caltex Riau (PCR) kembali berhasil meraih dana hibah setelah bersaing dengan ratusan perguruan tinggi di Indonesia. PCR membuktikan mampu bersaing dan menang memperoleh dana hibah untuk Program Belajar Bekerja Terpadu (PBBT) atau COOP DIKTI 2016. Bersama dengan 57 kampus lainnya,

ABEC 2016 Resmi Dibuka Hari Ini
- Berita
- oleh administrator
Pagi ini (07/09), Politeknik Caltex Riau (PCR) resmi membuka Seminar Nasional yang bertajuk Apllied Business and Engineering Conference (ABEC) 2016. ABEC adalah seminar yang diiniasiasi oleh PCR bersama Politeknik Negeri Batam dan Politeknik Manufaktur Bangka Belitung sejak tahun 2013. Dibuka langsung oleh Direktur PCR, Dr. Hendriko, acara juga dihadiri oleh Direktur Politeknik Negeri Batam dan Politeknik Manufaktur Bangka Belitung.

PCR Kembali Menjadi Tuan Rumah ABEC
- Berita
- oleh administrator
Pada 2016 ini, Politeknik Caltex Riau (PCR) kembali menjadi tuan Rumah Seminar Nasional Teknologi yang diadakan bersama 2 Politeknik Ternama, yakni Politeknik Negeri Batam dan Politeknik Manufaktur Bangka Belitung. Bertajuk Apllied Business and Engineering Conference (ABEC), seminar ini ditujukan sebagai sarana publikasi antar insan peneliti, akademisi dan praktisi.